Jadwal Liga Champions 2015: Prediksi Porto VS Bayern Munchen 16 April 2015

Jadwal Liga Champions 2015: Prediksi Porto VS Bayern Munchen 16 April 2015

by -
1019

Jadwal Liga Champions 2015: Prediksi Porto VS Bayern Munchen 16 April 2015Lensaremaja.com – Jadwal Liga Champions 2015 di tengah pekan ini dijadwalkan akan segera mempertemukan dua tim yang sangat tangguh yaitu Porto menghadapi tim tamunya Bayern Munchen. Pertandingan ini sendiri akan segera dilaksanakan pada hari Kamis 16 April 2015 mendatang pada jam 01.45 WIB di dalam Estadio Do Dragao, Porto.

Kedua tim ini memang masih belum pernah bertemu sama sekali di dalam pertandingan apa pun sebelumnya. Maka dari itu, akan menjadi hal yang berat untuk memprediksikan mana yang jauh lebih unggul di dalam pertandingan ini nanti. Namun bila dilihat dari catatan beberapa pertandingan terakhirnya serta komposisi para pemain yang ada di dalamnya, maka bisa dikatakan bahwa Bayern Munchen memang lebih unggul. Selain itu, sebagaian besar publik juga pasti akan menjagokan Bayern Munchen untuk bisa memperoleh kemenangan di dalam laga ini.

Head To Head Porto vs Bayern Muenchen :
Tidak ada laga yang pernah mempertemukan kedua tim ini

5 Pertandingan Terakhir Porto :

  • Porto VS Estoril Praia 5-0 7 April 2015
  • Maritimo VS Porto 201 4 April 2015
  • Da Madeira VS Porto 1-1 22 Maret 2015
  • Porto VS FC Arouca 1-0 16 Maret 2015
  • Porto VS FC Basel 4-0 11 Maret 2015

5 Pertandingan Terakhir Bayern Muenchen :

  • Bayer Leverkusen VS Bayern Munchen 0-0 9 April 2015
  • Borussia Dortmund VS Bayern Munchen 0-1 4 April 2015
  • Bayern Munchen VS Borussia Monchengladbach 0-2 22 Maret 2015
  • Werder Bremen VS Bayern Munchen 0-4 14 Maret 2015
  • Bayern Munchen VS Shakhtar Donetsk 7-0 12 Maret 2015

Prediksi susunan pemain :

Porto (4-2-3-1) : Fabiano, SandrosnDanilo, Bruni, Sierra, Casemiro, Oliver, Bernardo, Lopez, Brahimi, Vincent

Bayern Munchen (4-2-3-1) : Neuer, Lahm, Alaba, Rafinha, Boateng, Alonso, Schweinsteiger, Weiser, Gotze, Muller, Lewandowski

 

BERIKAN KOMENTAR