Drama Korea Goblin Episode 14, Mengintip Adegan Lucu Lee Dong Wook dan Gong Yoo!
Lensaremaja.com – Meski sempat di warnai adegan penuh dengan luka dan juga air mata, namun Drama Korea Goblin ini tetap mampu menyuguhkan sederet kejutan untuk para penggemar mereka.
Salah satunya ada beberapa momen kelucuan yang terjadi di antara kedua pemain utama yang bernama Gong Yoo dan Lee Dong Wook di Drama Korea Goblin episode 14 tersebut.
Terhitung 9 tahun berlalu setelah peristiwa Goblin yang di perankan oleh Gong Yoo inji berhasil mencabut pedang di dadanya di bantu oleh sang pengantin Goblin yang bernama Ji Eun Tak yang di perankan oleh Kim Go Eun tersebut.
Dalam Goblin episode 14 ini juga menunjukkan sejak saat itu, ingatan orang – orang di sekeliling Gblin pun di hapus tetang sang prajurit Goryeo tersebut, namun tak dengan malaikat maut yang di perankan oleh Lee Dong Wook tersebut.
Drama Korea Goblin Episode 14 ini juga menunjukkan di mana Goblin ini kembali lagi ke masa kini ketika Ji Eun Tak meniup lilin. Secara tiba – tiba, Goblin ini telah berada dekat dengan Ji EUn Tak dan memeluk sang pengantin Goblin itu.
Selain kisah asmara yang kembali bersemi antara Goblin dan Ji Eun Tak, jalinan kedekatan di antara malaikat maut dan Goblin di Drama Korea Goblin Episode 14 ini tak kalah menarik. Kembali ke masa kini, Goblin ini pun turut menemui malaikat maut.
Malaikat maut menyebut jika dirinya ini sangat senang saat Goblin kembali. Bahkan ia menyuruh Goblin untuk memotong rambut, kemudian mereka berdua berbicara di rumah. Namun tanpa di sangka Deok Hwa masuk ke dalam rumah dan membuat Goblin ini bersembunyi.
Momen lucu di Drama Goblin episode 14 ini di mulai ketika persembunyian Goblin ini nampak oleh Deok Hwa. Meskipun malu dan salah tingkah, goblin ini pun akhirnya keluar dari persembunyiannya. Akting Gong Yoo dan Lee Dong Wook di drama Korea Goblin Episode 14 ini memang begitu memikat hati.
Baca juga :
Drama Korea Goblin Tamat, Para Pemain Gong Yoo Cs Ucapkan Salam Perpisahan Manis!