Apa Peran Karan Patel ‘Mohabbatein’ dalam Drama Musikal HUT ANTV Ke-24 Indonesia Keren 2?
Lensaremaja.com – Bintang Hollywood bernama Karan Patel yang memerankan karakter Raman di serial Mohabbateon yang di tayangkan di ANTV ini tiba di Jakarta pada Sabtu 18 Maret 2017 lalu.
Karan Patel ini tiba di Indonesia bersama rekan – rekannya yang bernama Aly Goni pemeran Romi di serial Mohabbatein, Abnita Hassanandani pemeran Shagun, Ruhanika Dhawam pemeran Ruhi dan pihu.
Kehadiran bintang – bintang serial mohabbatein ini tentu saja untuk meramaikan ulang tahun ANTV yang ke 24 dengan bertajuk Indonesia Keren 2, yang akan di kemas dalam bentuk drama musikal yang akan di gelar pada 24 Maret mendatang.
Seperti Indonesia Keren 1 yang doi gelar 2 tahun lalu, ini mengangkat kisah rakyat. Kisah yang di angkat kali ini adalah kisah Ken Arok penguasa kerajaan Tumapel atau Singgasari.
Dalam Kisah Indonesia Keren 2 ini Karan Parel akan memerankan sebagai Ken Arok, sang raja yang bergelar Sri Rajasa San Amurwabhumi. Hal tersebut sudah di konfirmasi oleh Karan sendiri.
Pada Sabtu 18 mare 2017 lalu, karan patel ini pun mengatakan Ya, saya akan berperan sebagai Raja, dari salah satu kerajaan kalian yang terkenal. Tentu saja ini sangat menantang bagi saya, karena banyak yang harus saya pelajari dalam waktu yang sempit. Menjadi raja tidak mudah, ada latar belakang budaya, sejarah, yang harus saya pahami betul.
Siapa yang akan memerankan Ken Dedes dalam kisah Indonesia Keren 2 ini ya? Hal ini masih belum terkonfirmasi. namun tak hanya para bintang serial Mohabbatein saja, bahkan pemeran Archana di serial Archana Mencari Cinta yang bernama Ankita Lokhande.
Namun kabarnya salah satu pemain di serial Mohabbatein ini juga akan datang ke Indonesia, yaitu Divyanka Tripathi yang berperan sebagai ishita tersebut, namun apakah Divyanka Tripathi ini akan menjadi Ken Dedes dalam kisah Indonesia Keren 2 yang akan di tayangkan di ANTV pada 24 Maret mendatang ya?
Baca juga :
Susul Karan Patel, Divyanka Tripathi Pemeran Ishita ‘Mohabbatein’ Akan Segera Tiba di Indonesia!