Mengerikan, Inilah Video Detik-Detik Ledakan Bom di Konser Ariana Grande!
Lensaremaja.com Bintang – Konser dari Ariana Grande yang berjudul Dangerous Woman Tour yang telah digelar di Manchester Arena, Inggris, pada hari Senin 22 Mei 2017 nampaknya telah berakhir duka.
Baca Juga Begini Kondisi Terkini Ariana Grande Pasca Konser Diteror Bom!
Sebuha ledakan telah terjadi di arena konser sesaat setelah pelantun lagu My Everything tersebut menyanyikan lagu terakhirnya dalam konser itu. sebanyak 19 orang dinyatakan meninggal dunia dan 50 lainnya luka-luka akibat dari ledakan bom tersebut.
Penyebab insiden tersebut sampai saat ini masih diselidiki oleh pihak yang berwajib. Akan tetapi, unit kontra-terosrisme North West telah menanggapi jika peristiwa yang telah terjadi pada konser Ariana merupakan aksi terorisme.
Video amatir dari detik-detik pada saat ledakan tersebut terjadi nampaknya juga telah tersebar lewat media sosial. Rekaman yang telah diambil dari kamera ponsel salah seorang penggemar tersebut telah menampakkan suasana yang ada di dalam Manchester Arena.
Di dalam video tersebut, nampak terlihat jika paran penggemar tengah antre untuk meninggalkan arena konser karena konser telah selesai. Lantunan irama lagu yang telah dinyanyikan oleh Ariana Grande pun juga masih terdengar mengiringi para penggemar yang di dominasi oleh usia remaja itu.
Baca Ini Diteror Bom, Konser Ariana Grande di Inggris Tewaskan 19 Orang!
Dan tiba-tiba saja, suara dentuman yang begitu kerasa telah terdengar pada rekaman video tersebut. sang perekam pun kemudian merasa kebingugan dan bertanya suara apakah itu. para penonton lainnya terlihat panik dan juga berteriak.
Diikuti oleh teriakan panik para penonton lainnya, sang perekam pun kemudian sadar dengan peristiwa buruk yang terjadi pada konser Ariana Grande saat itu. sang perekam pun langsung mematikan kamera ponselnya.
Insiden ledakan yang terjadi di konser Ariana itu telah membuat dunia berkabung. Publik, termasuk juga para selebritas dunia pun telah menyampaikan belasungkawanya untuk para korban lewat mediua sosial masing-masing yang mereka miliki.
Akibat dari insiden tersebut, nampaknya Ariana akan membatalkan konsernya di O2 Arena, London, Inggris, yang akan digelar pada hari Kamis yang akan datang.