Sinopsis Uttaran ANTV Hari Ini Rabu 1 Juni 2016 : Kedok Asli Surbhi Dibongkar Oleh Tapasya, Akash Kebingungan Selamatkan meethi !
Lensaremaja.com – Saat itu Meethi berusaha membangunkan akash yang tergeletak dan meethi pun melihat bekas gigitan ular di lengan akash. Meeti pun merobek selendangnya dan mengikat di bagian atas lengan akash supaya racunnya tak cepat menyebat.
Sinopsis Uttaran Hari Ini meethi pun mencoba mengeluarkan bisanya dengan menghisap luka tersebut namun meethi malah merasa pusing dan langsung pingsan. Akash pun mengira jika itu hanya mimpi dan ia pun terbangun dan melihat selendang mengikat lengannya.
Akash pun mulai mencari meethi yang tegeletak beberapa meter darinya. Ia melihat mulut meethi mengeluarkan busa. Dan akash pun menggendong meethi dan mencoba memberhentikan mobil yang lewat namun tak ada yang berhenti dan akhirnya akash membawa meethi kembali ke pemukiman gipsy.
Sinopsis Uttaran Hari Ini di kediaman tuan takhur damini terbangun dengan suara lonceng. Damini mengira itu ichcha namun ternyata adalah tapasya. Mereka pun bicara panjang lebar dan tapasya ingin secepatnya menemukan meethi.
Tapasya pun memeluk damini dengan penuh kasih sayang. Sementara kajri menemukan catatan alamat rumah meethi dan nomor telpon meethi. Wanita gipsy yang meramal semalam pun menolong meethi dan dan akash merawat meethi dengan penuh kasih sayang.
Sinopsis Uttaran Hari Ini dan di pasat kajri mencoba menghubungi nomor yang di berikan meethi dan yang mengangkat adalah tapasya. Dan kajri pun menutup telponnya saat pavitra datang ke arahnya. Dan surbhi yang mendengarkan telpon tapasya tadi mengira jika itu adalah suata kajri dan surbhi pun nampak ketakutan setelah di telpon oleh seorang wanita yang mengetahui gerak geriknya.
Akash pun menculik seorang dokter dari kota dan di bawa ke permukiman gipsy untuk mengobati meethi dan setelah dokter kembali ke rumah sakit dokter tersebut melihat poster wajah akash dan langsung menghubungi polisi dan memberitahu keberadaan akash.
Sinopsis Uttaran Hari Ini surbhi yang sangat ketakutan pun langsung mengemasi barangnya dan saat kanha bertanya surbhi beralasan akan menjenguk teman satu kampusnya dulu dan saat kanha menawarkan untuk mengantarkannya surbhi pun menolaknya.
Sampai disini dulu Sinopsis Uttaran 1 Juni 2016 nantikan kelanjutan Sinopsis Uttaran 2 Juni 2016. Tetap di lensaremaja.com ya!!!
Baca juga :