Berita MotoGP 2017: Maverick Vinales Sukses Asapi Marc Marquez dan Valentino Rossi Saat Tes Pramusim MotoGP!
Lensaremaja.com – Pembalap baru di Movistar, Naverick Vinales yang telah kembali menunjukkan kehebatannya jelang ajang MotoGP 2017 kali ini. Kehebatannya tersebut telah dia tunjukkan dihadapan Marc Marquez dan Valentino Rossi.
Dalam tes pramusim yang telah dihelatnya tersebut, pada Jumat (17/2/17). Dirinya yang telah mampu menguasai lantaran telah mempu mengungguli semua pembalap lainnya dalam tes tersebut.
Tes pramusin ini telah dilakukan di Sirkuit Phillip Island, Australia. Dalam tes kali ini Vinales yang telah tampil sangat baik, dirinya yang mendapatkan waktu terbaik dari para pembalap MotoGP 2017 lainnya yang juga ikut dalam tes pramusim tersebut.
Rekan setim Valentino Rossi di Movistar dalam ajang MotoGP 2017 ini telah menorehkan catatan terbaik yaitu 1 menit 28,549 detik. Dia yang telah menemapati posisi pertama dan disusul oleh Marquez dengan selisih 0,249 detik.
Sehingga dengan ini, pembalap Repsol Honda tersebut harus mengankui keunggilan dari Vinales di posisi pertama. Sedangkan Marquez yang harus puas dengan posisinya kedua dalam tes pramusing yang telah dijalaninya.
Sedangkan Valentino Rossi telah menorehkan hasil yang kurang memuaskan dalam tes pramusim MotoGP 2017 kali ini. Pembalap yang juara dunia sembilan kali ini harus puas dengan posisi ke 11 dengan catatan waktu yang tidak memuaskan.
Catatan waktu yang telah ditorehkan oleh Valentino Rossi ini berjarak 0,921 detik dari rekan satu timnya di Movistar, Vinales. Dengan adanya hasil ini, Vinales mengaku kalau itu adalah hasil positif yang selalu dia torehkan dalam beberapa tes pramusim yang dijalaninya.
Sebelumnya, dalam tes pramusim MotoGP 2017, dia juga telah membuat waktu tercepat dari beberapa pembalap lainnya. Pada saat itu tes tersebut telah berlangsung di Australia, yang digelar pada Kamis (16/2/17).
Berikut hasil lengkap tes pramusim MotoGP 2017 yang masuk dalam 10 besar:
- Maverick Vinales SPA Movistar Yamaha MotoGP (YZR-M1) 1m 28.549s
- Marc Marquez SPA Repsol Honda Team (RC213V) 1m 28.843s +0.294s
- Dani Pedrosa SPA Repsol Honda Team (RC213V) 1m 29.033s +0.484s
- Jonas Folger GER Monster Yamaha Tech 3 (YZR-M1) 1m 29.042s +0.493s
- Cal Crutchlow GBR LCR Honda (RC213V) 1m 29.101s +0.552s
- Alex Rins SPA Team Suzuki Ecstar (GSX-RR) 1m 29.103s +0.554s
- Andrea Dovizioso ITA Ducati Team (Desmosedici GP17) 1m 29.248s +0.699s
- Jorge Lorenzo SPA Ducati Team (Desmosedici GP17) 1m 29.342s +0.793s
- Jack Miller AUS Estrella Galica 0,0 Marc VDS (RC213V) 1m 29.358s +0.809s
- Aleix Espargaro SPA Factory Aprilia Gresini (RS-GP) 1m 29.361s +0.812s
baca juga :
Berita Hari Ini: Lokasi Sirkuit MotoGP Indonesia Dibangun di Daerah Danau Palembang !