Berita Terkini: Resmi Gabung Timnas, Ezra Walian Ternyata Tak Akan Main untuk Klub Indonesia!
Lensaremaja.com – Ayah Ezra Walian, Glenn Walian mengatakan, kalau anaknya tersebut tidak akan bermain untuk klub sepak bola yang berada di Indonesia. Namun, pemain tersebut akan tetap berada di Eropa dalam menitih karir sepak bolanya dan mengembangkannya.
Glenn yang mengatakan, kalau sekarang ini usia dari Ezra Walian yang masih terbilang sangat muda yaitu 19 tahun, dengan ini dia yang masih membutuhkan banyak belajar dan untuk dapat terus mengembangkan kemampuan sepak bola yang dimilikinya.
Pihaknya telah menilai, kalau iklim dari kompetisi yang berlangsung di sepak bola Eropa yang sangat cocok untuk pemain muda seperti Ezra Walian, hal ini dibandingkan bermain dengan yang ada di Indonesia.
“Mungkin tidak sekarang (Ezra bergabung dengan klub Indonesia). Saya pikir sampai beberapa tahun ke depan dia masih harus berada di Eropa untuk bisa mendapatkan pembelajaran yang bagus baginya,” kata Glenn Hotel Yasmin, Karawaci, Tangerang, Kamis (23/3).
Dengan hal tersebut, ayahnya yang terus memberikan dukungan kepada kiprah dari Ezra Walian yang bermain untuk Timnas Indonesia. Dia yang sekarang ini terus berlatih bersama dengan Jong Ajax, salah satu alasannya adalah untuk dapat bermain bersama di Timnas Indonesia seperti sekarang ini.
Selama di Amsterdam, Belanda, Ezra Walian yang akan terus meningkatkan kemampuan dan mental serta fisik dalam sepak bolanya. Dia yang sudah menunjukkan hal tersebut pada saat membela Timnas Indonesia.
Dalam pertandingan persahabatan pada saat melawan Myanmar yang telah digerlar di Stadion Pakansarim, Cibinong, Bogor, pada Selasa (23/3/17). Menurut ayahnya, Ezra Walian yang terlihat sangat bermotifasi untuk bermain bersama dengan Timnas Indonesia.
“Dia sangat termotivasi untuk bisa bermain bersama Timnas Indonesia sejak dia main di Eropa. Main di Eropa terus bisa membuat mentalnya jadi terangkat,” ujarnya.
Pada sat awal uji coba yang telah dilakukan Timnas Indonesia U22 melawan Myamar, Ezra Walian yang telah diturunkan sejak menit pertama babak kedua. Di posisikan sebagai penyerang dia yang telah bermain selama 45 menit.
baca juga :
Berita Terkini: Tiba di Bogor, Ezra Walian Langsung Gabung Latihan Bersama Timnas Indonesia U22!