Resmi di Indonesia, Berapa Harga Oppo F3 Plus?
Lensaremaja.com – Oppo telah merilis smartphone terbaru, yoitu F3 Plus, pada Kamis (23/3/17). Handphone tersebut ini ada flagship smartphone pertama yang dikeluarkan oleh Oppo pada tahun 2017 ini.
Dalam smartphone ini telah dilengkapi dua kemera depan, atau dapat disebutkan dengan “Dual Selfie Camere”. Sedangkan untuk harga Oppo F3 Plus yang sudah resemi dilucurkan ini mencapai Rp 6,5 juta.
Brand Manager Oppo Indonesia, Alinna Wen mengatakan, sekarang ini yang menjadi tren adalah selfie. Dari pengamatan yang telah dilakukan Oppo, para pengguna smartphone di Indonesia sebanyak 70 persen suka melakukan selfie dengan keluarga atau teman-teman mereka.
“Selfie kini tak hanya dilakukan seorang diri. Selfie bersama orang lain–dalam hal ini kami sebut ‘group selfie’–juga menjadi tren,” ungkapnya pada saat melakukan pelucuran Oppo F3 Plus yang telah digelar di Fairmont Hotel, Jakarta.
“Karena itu, kami ciptakan teknologi smartphone selfie expert terbaru yang fokus pada penggunaan selfie yang lebih optimal, dalam hal ini Oppo F3 Plus ditujukan khusus untuk orang-orang yang gemar berfoto group selfie,” sambungnya.
Pada saat itu selain memberitahukan harga Oppo F3 Plus, Vice President and Managing Director International Business Oppo, Sky Li mengatakan, smartphone pengeluaran terbarunya ini adalah pelopor tren group selfie, sehingga dengan ini akan dapat memperkuat posisi Oppo sebagai selfie expert.
“Oppo F3 Plus dibuat untuk kaum urban, penggemar selfie serta gaya hidup yang ingin foto selfie sempurna lewat terobosan teknologi dual-front selfie camera,” tutur Li.
Selain dari harga Oppo F3 Plus ini, smartphone terbaru tersebut juga telah memiliki spesifikasi yang berbeda dari pengeluaran sebelumnya, yaitu pada dual selfie camera, kamera depan utama dan sekunder.
Dengan harga Oppo F3 Plus tersebut, para penggunanya dapat menikmati kemera depan utama yang memiliki resolusi 16 MP, sedangkan untuk kemera depan skundernya yang mengusung resolusi 8 MP.
Untuk kamera depan pada Oppo F3 Plus tersebut telah disematkan 1/3 inci sensor, dengan itu telah diklaim dapat meningkatkan ketajaman dan pencahayaan dari gambar yang dihasilkan. Tidak hanya itu, dengan harga Oppo F3 Plus tersebut, peggguna juga dapat menikmati efek kedalam terbaik dari bukaan f/2.0 di kamera depan utama.
Untuk pemasan sudah bisa dilakukan pada hari ini dengan harga Oppo F3 Plus yang sudah ditetapkan. Sedangkan untuk smartphone tersebut sudah tersedia di seluruh Indonesia per 1 April 2017 nanti.
baca juga :
Penjualan iPhone 7 Di Cina Melemah Jika Dibandingkan Dengan Oppo !