Viral di FB, Aksi Remaja Hujat Ibu Hamil di KRL!

0
30
Share on Facebook
Tweet on Twitter
FB
Copyright ©smeaker

Viral di FB, Aksi Remaja Hujat Ibu Hamil di KRL!

Lensaremaja.com – Nama Shafira Nabila Cahyaningtyas telah menjadi viral di dunia maya pada Kamis (5/6/17). Hal itu karena melalui akun Facebook (FB), dia telah menuliskan sebuah keterangan yang mengarah kepada kritikan kepada seorang ibu hamil di KRL.

BACA JUGA : Ini Deretan Status FB Afi Nihaya Faradisa yang Diduga Kuat Hasil Plagiat!

Dalam keterangan di status FB tersebut, dia yang marasa kesal karena harus merelakan tempat duduknya di kereta diberikan kepada ibu hamil itu. Kejadian itu terjadi pada saat Shafira sedang melakukan perjalanan dari stasiun bogor ke Tanah Abang.

“Nah tadi gue udah tidur dan tiba-tiba sampek stasiun Citayam gue dibangunin dong sama pak satpam dan disuruh berdiri dan ngasih tempat duduk gue ke ibu-ibu hamil. Can you imagine? Gue baru bangun dan tiba-tiba suruh berdiri diantara orang2 yang banyak banget,” tutur Shafira. Meski kesal dan ingin “menangis”, Shafira tetap bangkit dari tempat duduknya. “Akhirnya dengan sedikit keikhlasan dan banyak kemarahan dengan keadaan, gue dan temen gue berdiri sampek stasiun tanah abang. Alhamduulillah kita sampek dengan selamat tanpa kurang suatu apapun,” tulis remaja itu di FB.

FB
Copyright ©Facebook/Shafira Nabila Cahyaningtyas

Dia merasa sangat kesal kepada para ibu hamil di dalam kereta tersebut. Dalam status di akun FB miliknya, dia mengatakan kalau banyak dari ibu hamil yang tidak menempati tempat duduk mereka yang sudah diperioritaskan untuk mereka.

BACA JUGA : Heboh Beredar Foto Hot Istri Kepala Desa di FB, Ternyata Ini yang Terjadi Sebenarnya!

“Semakin lama gue semakin gak respeck sama ibu2 hamil. bener2 udah yang semuak itu! Masalahnya di setiap gerbong udah disediain kursi prioritas yang emang disediakan untuk ibu2 hamil dan bawa anak tapi ibu2 hamil yang sering gue temuin lebih milih ambil hak orang lain dengan, ‘ada ibu hamil, bisa kasih kursi nggak?’,” Lanjutnya.

Kebanyakan nitizen telah menggap, kalau perempuan yang merupakan mahasiswa tersebut tidak memiliki empati kepada seorang ibu hamil. Hal itu terlihat dari banyak komentar yang telah dituliskan di status FB tersebut.

Terkait dengan adanya status FB tersebut, menurut psikolog anak dan keluarga, Anna Surtini Ariantni menilai, pihaknya tidak melihat minim adanya kurangnya rasa empati sebagai masalah utamanya dalam hal ini.

BACA JUGA : Viral di FB, Beredar Foto Hot Pasangan ABG Asyik Mesum Siang Bolong di Tengah Gang Sempit!

NO COMMENTS

LEAVE A REPLY