Hati-Hati, Ini 11 Jalur Mudik dan Balik yang Terkenal Rawan Hingga Penuh Mitos Angker!

0
16
Share on Facebook
Tweet on Twitter
Mudik (1)
Copyright ©okezone.com

Hati-Hati, Ini 11 Jalur Mudik dan Balik yang Terkenal Rawan Hingga Penuh Mitos Angker!

Lensaremaja.com – Jelang Hari Raya Idul Fitri 2017,  jalur mudik sudah mulai dilalui oleh para pemudik. Banyak sarana transportasi yang menjadi pilihan masyarakat untuk perjalanan mereka menuju ke kampung halaman pada mudik Lebaran 2017 kali ini.

BACA JUGA : Begini Tips Mudik Lebaran dengan Kendaraan Pribadi yang Ekonomis Tanpa Menguras Kantong!

Diantaranya adalah menggunakan transportasi umum, seperti bus, kereta api, pesawat. Namun dalam mudik Lebaran ini masyarakat juga memilih menggunakan kendaraan pribadi mereka untuk melakukan perjalan menuju ke kampung halaman.

Bagi mereka yang mudik menggunakan kendaraan pribadi, wajib hukumnya untuk mementingkan beberapa aspek keselamatan dalam berkendara selama di jalur mudik dan juga tetap menjaga kondisi fisik tubuh di tengah-tengah perjalanan.

Sedangakan untuk kondisi jalur mudik yang akan dilalui oleh para pemudik juga sangat perlu menjadi pertimbangan. Hal ini dilakukan untuk menghindari beberapa hal yang tidak diinginkan selama melakukan perjalanan mudik.

Salah satunya adanya terjebak kemacetan panjang dan juga terjadi sebuah kecelakaan karena kelalaian para pengemudi atau kondisi jalan. Beberapa jalur mudik, terutama yang berada di pulau Jawa, rawan adanya kecelakaan.

jalan-tol-jakarta-cikampek
Copyright ©koranku

Bahkan tidak sedikit korban jiwa pada kejadian tersebut. Oleh karena itu, para pemudik perlu untuk memperhatikan jalur mudik yang akan mereka lewati untuk pulang kampung. Hal ini dilakukan untuk mengantisipasi adanya beberapa hal yang menjadi kendala dalam perjalanan mudik.

BACA JUGA : Mengenal Murai Macan, Tim Pencegah Macet Arus Mudik Lebaran 2017 di Banyuwangi!

Bahaya kecelakaan juga selalu mengintai jika para pemudik tidak melakukan persiapan mudik dengan baik. Selain rawan kecelakaan, ada beberapa jalur mudik yang berada di Pulau Jawa miliki mitor-mitos dari masyarakat setempat.

Adanya mitos ini selalu dikait-kaitkan dengan sebuah kecelakaan yang sering terjadi pada kawasan tersebut. Oleh karena itu, alangkah baiknya jika kita memilih jalur mudik untuk memperlancar perjalan sampai pada tujuan.

Berikut ada beberapa titik jalur mudik yang dinilai rawan adanya kecelakaan, jalur tersebut barada di beberapa daerah di Pulau Jawa. Bahkan ada yang menyebutkan kalau ada jalur yang terkenal angker. Anda bisa melihat di inforgrafis tersebut.

Jalur Mudik
Copyright ©Liputan6.com

BACA JUGA : Ini Syarat Dapat Diskon 20% dari Jasa Marga Saat Mudik Lebaran 2017

NO COMMENTS

LEAVE A REPLY